Rabu, 05 Mei 2021

Anggur Dubovsky Pink

 Anggur Dubovsky Pink

(potret:ebay)

Satu lagi jenis anggur yang harus dikoleksi setiap hobbies anggur yaitu jenis dubovsky pink. Jenis ini sudah berhasil dibuahkan di Indonesia dengan bentuk dan warna sesuai varietasnya

Deskripsi Anggur Dubovsky Pink

SpesifikasiKeterangan
Nama VarietasDubovsky Pink
Persilangan-
Warna Buahmerah jambu-merah
BentukOval-ovate
RasaHarmonis
Berat Butiran14 - 20 gram
Berat Tandan700 - 1500 gram
Brix20  %
Pematangan-
Tingkat AdaptasiSangat Baik & Vigor


Keterangan : 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar